Kamis, 13 September 2007

kurikulum 2010

http://www.tempointeraktif.com

Menyongsong Kurikulum Pendidikan 2009/2010
Kamis, 31 Agustus 2006 11:24 WIB

Razali Ritonga
TEMPO Interaktif, Jakarta:Di tengah keprihatinan akan kualitas pendidikan kita saat ini, tim Olimpiade Fisika kita di Singapura beberapa waktu yang lalu berhasil mengukir prestasi yang sangat menakjubkan. Indonesia memperoleh empat emas dan satu perak serta salah satu di antara empat medali emas itu memperoleh nilai mutlak (the absolute winner). Pencapaian itu membukukan Indonesia sebagai juara dunia Olimpiade Fisika Internasional 2006.

Prestasi Indonesia dalam ajang olimpiade itu dapat dipandang sebagai salah satu wujud visi pendidikan berkualitas dan hal itu berlaku secara universal. Setiap negara menginginkan prestasi serupa. Namun sayang, tanpa mengurangi rasa hormat kita kepada mereka yang ikut berlomba, pencapaian prestasi itu belum bisa merefleksikan kondisi pendidikan di Tanah Air yang sebenarnya.

Razali Ritonga, PEJABAT BADAN PUSAT STATISTIK

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda